Masa-masa menyusui adalah waktu yang sangat berkualitas bagi ibu dan tumbuh kembang bayi. Tentunya ibu tidak ingin jika proses alamiah yang menyenangkan tersebut terganggu hanya karena hal-hal sepele, seperti pola makan yang salah. Maka dari itu, sebetulnya ada sebagian pantangan makanan yang dilarang untuk ibu menyusui.
Pada dasarnya, ibu menyusui diperkenankan untuk mengkonsumsi makanan dan minuman apapun, selama tidak membahayakan kesehatan dirinya dan sang bayi. Namun, ada beberapa jenis makanan yang jika dikonsumsi akan menimbulkan efek tertentu yang kurang bagus untuk kelancaran ASI, sehingga sebaiknya dihindari
Berikut ini 5 makanan dan minuman yang menjadi pantangan dan dilarang bagi ibu menyusui.
1. Makanan yang Rasanya Pedas
2. Makanan dan Minuman yang Dingin
3. Makanan dan Minuman yang Mengandung Kafein
4. Kol Kubis
5. Alkohol
Tidak hanya bagi ibu menyusui, alkohol pun sebenarnya tidak sehat untuk tubuh manusia secara umum. Alkohol dapat merusak liver serta menurunkan fungsi organ-organ tubuh secara perlahan-lahan. Khusus untuk ibu menyusui, alkohol dapat membuat kelancaran ASI jadi terhambat sehingga bayi tidak mendapat cukup nutrisi.
Lagian kalau haram ngapain dikonsumsi, ya kan?
Begitulah.. Selain lima jenis makanan yang dilarang untuk ibu menyusui di atas, makanan-makanan lain boleh dikatakan layak untuk dikonsumsi. Sebaiknya ibu menyusui lebih banyak memakan sayur, buah, susu, telur, serta kacang-kacangan. Jika makanan yang dikonsumsi bergizi seimbang, tentu bayi juga akan mendapat nutrisi yang mencukupi.